Tool sederhana yang akan kita buat ini adalah sangat berguna sekali untuk melepaskan mur potensiometer.Terutama untuk melepaskan potensiometer pada perangkat speaker aktif pada umumnya.
Sebelumnya saya sering mengalami kesulitan ketika akan membuka potensiometer pada perangkat speaker aktif atau stereo set,terutama jika lubang kedudukan pot tersebut terletak di dalam panel control yang sempit.
Pada beberapa eeprom dalam mpeg dvd yang banyak beredar diIndonesia ,salah satunya adalah buatan EON SILICON SOLUTION.Inc.Contohnya type EN 25F80 atau EN 25D80.
Pada artikel EN 25F80 copier,disini kami merevisi sekaligus memberikan informasi baru kepada para pembaca yang sudah membuat rangkaian copier tersebut ,bahwa : Khusus untuk eeprom type ini ( EN 25F80 ) hanya bisa dibaca ( read ) dan di tulis (write) sekali saja.( sekali write / programming )
Jadi dalam hal ini anda hanya dapat menyimpan data untuk back up file *e2p. atau *bin. dari eeprom yang normal untuk kemudian anda harus mencari eeprom yang baru ( masih kosong ) agar dapat di tulis ulang.
Jika pada suatu saat anda menulis ulang ( write / programming ) eeprom ini ,terjadi pesan error,hal ini biasa terjadi ,karena khusus untuk eeprom buatan EON ini berjenis OTP = One Time Programming.
Copier tersebut tidak bermasalah jika digunakan untuk membaca dan menulis ulang kembali pada eeprom buatan pabrikan lain ( ST, windbond,AT dll).
Tapi tidak ada salah kita selalu berexperimen ,karena pengalaman adalah guru yang paling berharga.
Semoga bermanfaat,salam sukses selalu...
best regards,
zic
Pada kasus monitor merek BENQ ini, saya mengambil contoh dari type : LCD BENQ FP731.Seperti kebanyakan kerusakan yg terjadi pada monitor jenis LCD adalah kasus gagalnya sistem power supply.Apalagi pada model ini,blok regulator sangat rapih dan kompak terpadu dalam sebuah bungkus/casing alumunium yg rapat,sehingga pertukaran udara bebasnya menjadi sulit.
Langsung saja pada intinya.Jika anda mendapatkan monitor lcd type ini yg mempunyai masalah tidak dapat di hidupkan,segera saja anda bongkar semua casing mulai dari tutp belakang,dan angkat semua penutup alumunium untuk blok power supply.Maka akan terlihat seperti di bawah ini.Tampak bagian blok regulatornya,maka anda dapat secara langsung menebak komponen apa saja yang terlihat rusak,tapi tunggu dulu, biasakan untuk memeriksa beberapa komponen utama / penting pada blok regulator ini ,terutama pertama kali anda cek sekring/fusenya,jika putus segera cek transtor utama.Dalam kasus kali ini fuse dan IC inti nya terukur bagus,maka pelacakan beralih pada bagian sekunder regulator,periksa mulai dari dioda sekundernya dahulu,setelahnya anda dapat langsung mengganti beberapa elco yang terlihat bocor dan menggembung.Meskipun anda cukup mengganti beberapa elco yang terlihat secara fisik telah bocor,tapi ada baiknya juga mengganti sekaligus beberapa elco pendukung lainnya,dengan alasan agar kerja regulator ini dapat bekerja normal kembali tanpa resiko kembali ke pangkuan anda.
Dalam gambar di bawah ini ,kebanyakan elco yang rusak bernilai 470/16/25 dan 1000/16-25V.Persis dengan kerusakan yang terjadi pada beberapa merek monitor LCD lainnya.
Perbaikan monitor LCD BENQ ini rupanya tidak sesulit apa yang saya duga sebelumnya.Pengalaman ini mungkin berguna bagi anda, dan paling tidak sedikit memberi dukungan mental bagi para hobiist electronic lainnya.
Saya ucapkan banyak terima kasih kepada mr.Jestine Yong ( malaysia ) yang secara sukarela membantu saya dalam mendalami teknik dan trik dalam troubleshooting LCD.
regards,
zic
FBT replacement from : www.krabitvrepair.com
Flyback transformers replacement guide | ||
6174Z XXX | ||
Original | Equivalents | Diagram |
6174 Z 1002 A | 6174Z2001G | VIEW |
6174Z2001GGTZ | ||
6174 Z 1003 B | 19-70052-001 | VIEW |
19-70052-011 | ||
6174Z-2001J | ||
6174 Z 1003 D | 6174Z2001D | VIEW |
6174Z2001J | ||
FMMPC 51-1003 D | ||
6174 Z 1003 G | FEA 972 | VIEW |
6174Z-1006C | 47 F 13 0770 | |
47 F 13 0770 G | ||
47 F 13 0770 S | ||
FEA 685 | ||
FSN 15 B 022 | ||
FSN 15 B 022 N | ||
6174 Z 1010 B | 6174Z1020B | VIEW |
CF 1109 | ||
LCE CF 1109 | ||
6174 Z 1012 B | VIEW | |
6174Z1012C | VIEW | |
6174 Z 1017 A | VIEW | |
6174 Z 1017 H | VIEW | |
6174 Z 1020 B | 6174Z1010B | VIEW |
CF 1109 | ||
LCE CF 1109 | ||
6174 Z 1024 B | 154245A | VIEW |
6174Z-1028B | LCE CF 1473 | |
6174 Z 1029 A | CF 1110 | |
LCE CF 1110 | ||
6174 Z 1031 A | ||
6174 Z 1031 D | ||
6174 Z 1388 L | ||
6174 Z 2001 A | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174Z2001AGTZ | ||
6174 Z 2001 E | ||
6174 Z 2001 EGTZ | ||
6174 Z 2001 F | ||
6174 Z 2001 Z | ||
6174Z2001AGTZ | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174 Z 2001 A | ||
6174 Z 2001 E | ||
6174 Z 2001 EGTZ | ||
6174 Z 2001 F | ||
6174 Z 2001 Z | ||
6174 Z 2001 B | 154 243 A | VIEW |
154 384 A | ||
6174 Z 2001 BGTZ | ||
6174 Z 2001 BGTZ | 154 243 A | |
154 384 A | ||
6174 Z 2001 B | ||
6174 Z 2001 D | 6174Z1003D | VIEW |
6174Z2001J | ||
6174Z2001E | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174Z2001AGTZ | ||
6174 Z 2001 A | ||
6174 Z 2001 EGTZ | ||
6174 Z 2001 F | ||
6174 Z 2001 Z | ||
6174Z2001EGTZ | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174Z2001AGTZ | ||
6174 Z 2001 A | ||
6174 Z 2001 E | ||
6174 Z 2001 F | ||
6174 Z 2001 Z | ||
6174Z2001F | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174Z2001AGTZ | ||
6174 Z 2001 A | ||
6174 Z 2001 E | ||
6174Z2001EGTZ | ||
6174 Z 2001 Z | ||
6174Z2001G | 6174Z1002A | VIEW |
6174Z2001GGTZ | 6174Z1002A | VIEW |
6174Z2001J | 6174Z1003D | |
6174Z2001D | ||
FMMPC 51-1003 D | ||
6174Z2001Z | 154-218C | |
154 382 F | ||
6174Z2001AGTZ | ||
6174 Z 2001 A | ||
6174 Z 2001 E | ||
6174 Z 2001 F | ||
6174Z2001EGTZ | ||
6174 Z 2002 A | 6174 Z 2002 AGTZ | VIEW |
6174 Z 2002 F | ||
6174 Z 2002 AGTZ | 6174 Z 2002 A | |
6174 Z 2002 F | ||
6174 Z 2002 E | 39 L 518 AZT | VIEW |
FEA 383 | ||
6174 Z 2002 F | 6174 Z 2002 A | |
6174 Z 2002 AGTZ | ||
6174 Z 2003 C | 39 L 1034 AZ | |
391034 A | ||
154 388 G | ||
FEA 287 | ||
FSN 15 A 008 | ||
FSN 15 A 008 F | ||
FSN 15 A 008 S | ||
FSN 15 B 004 | ||
6174Z8006A | 6174Z8006B | VIEW |
6174Z8006B | 6174Z8006A | VIEW |
6174Z8008A | 6174Z8008A2 | VIEW |
6174Z8008A2 | 6174Z8008A | VIEW |
Menambahkan masukan dari sahabat kita :Bpk nuryadi ( teknisi geoservices ),saya mendapat kesempatan untuk melihat dan membongkar isi perut dari monitor LCD merk LG seri FLATRON mulai dari 15" - 25" di workshop geoprolog kota balikpapan.
Pada semua seri FLATRON LCD,kerusakan yg amat sering terjadi adalah kerusakan pada sistem regulatornya dan hampir terjadi pada semua type ( mulai 15"- 25" ).Ini mungkin di sebabkan karena kerja monitor yang memang nonstop 24 jam terus tanpa istirahat sedikit pun.
Kebetulan kali ini ada satu " patient " yang akan kami bongkar,yaitu type : LG FLATRON L 1753S-BF yang mati total.
Untuk memulai mereparasinya dapat anda ikuti langkah-langkah berikut ini :
1. Buka /lepaskan 4 buah baut di belakang panel.Baut ini mengunci casing panel belakang dengan box metal dari rangkaian regulator dan inverter.
2. Buka casing monitor dengan cara menggunakan obeh pipih (Minus)untuk melepaskan kunci casing body di semua sisi body monitor.Karena monitor LCD ini tidak menggunakan baut sebagai pengunci body.seperti saat kita membongkar remote control.
3. Angkat casing belakang panel dan lepaskan soket J1 ,soket yg menuju tombol panel control disisi samping.
4. Lepaskan soket yang menuju perangkat LCD ( soket-soket inverter dan kabel data LCD )hati2 jangan sampai kabel data nya robek.
5. Buka box metal penutup blok regulator dengan cara melepaskan isolasi/perekat nya.
6. Buka baut PCB blok regulator ini agar dapat kita angkat/keluarkan dari dalam box pelindung ini.
7. Segera dapat anda lihat langsung ,ada beberapa elco 2-3 buah yang kelihatan menggembung, yaitu : C202 ( 470/25V ), c203 ( 680/25V ) dan C204 (1000/25V).
8. Ganti ketiga komponen tersebut, It's finish then working....mudah bukan?..
Sebagai tambahan regulator ini menggunakan transistor utama type : STK 0765,bila sulit mencari penggantinya dapat anda gunakan TR FET type : FS 7UM atau FS10 UM.
Jika anda mendapatkan keluhan dari monitor LCD LG FLATRON type berapa saja,jangan ragu untuk mereparasinya karena hanya bagian ini saja lah yang sangat sering terjadi kerusakan.
Sangat mudah bahkan bagi para pemula sekalipun..
Semoga bermanfaat..just say " thank,s" for mr.nuryadi atas kesempatan yg di berikan kepada saya untuk membongkar isi perut MONITOR LCD LG FLATRON.
regard.
zic
Modification for IX0238ce Vertical IC's to LA 7830
IX 0238CE adalah komponen IC vertikal untuk TV Sharp lama .Karena TV sharp era 80-an masih banyak yg dapat bertahan hidup.
Bila anda menemukan kasus kerusakan pada IC vertikalnya ( IX0238CE ) ,tentunya IC ini sekarang sudah tidak beredar lagi ( discontinue).Dan anda harus memodifikasinya,karena persamaan yg identik untuk IC ini tidak ada.
Cara memodifikasinya adalah menggantikannya dengan IC vertikal LA 7830 yang perlu di rubah sedikit.Yaitu dengan memotong pin 5 LA 7830 untuk kemudian dipasangi capasitor 1n sebelum menuju ke lubang jalur IC vertikal di PCB.
Jelasnya adalah sebagai berikut :
untuk IC type IX 0640CE dapat di gantikan langsung dengan IC LA 7840.
For IX 0640CE replace with LA 7840
mudah- mudahan berguna bagi anda dan terima kasih.
zic
Salah satu kode menu servis untuk TV changhong adalah sebagai berikut:
kecilkan volume tv ke minmum atau nol.Tekan tombol MUTE pada remote dan tahan, tekan MENU pada tv. akan timbul logo setting ( S ) .
Biasakan sebelum merubah settingan parameter,catat dahulu semua data-data aslinya sebelum anda rubah,untuk mencegah kesalahan pengaturan parameter.
Jika TV terkunci pada kondisi CHILD LOCK, tekan menu sampai masuk ke posisi SYSTEM,lalu tekan tombol help atau ( ? ) sampai masuk ke posisi PARENTAL GUIDE.masukan kode : 6688 melalui remote,rubah atau matikan setelan PARENTAL GUIDE ke posisi OFF.
PENGATURAN SETTING PADA TV SONY
SONY TELEVISIONS
Read the _ SERVICE MODE WARNING _ before proceeding.
Service switch - small, round opening in the rear cabinet near the Video inputs or the antenna jack (typically early-90's), push and hold while turning the power on - or if there is no service switch on the rear of the TV use the remote control and press within one second of each other:
[PWR OFF] - [DISP], [5], [VOL+], [PWR ON]
-or-
[PWR OFF] - [DISP], [5], [PWR ON]
-or-
[PWR OFF] - [DISP], [5], [VOL+], [PICTURE], [PWR ON]
The TV will turn on in service mode.
You may need to set the television into 'tuner' mode (instead of Video-1, etc.) before performing the service mode button sequence.
NAVIGATE IN SERVICE MODE
[1] = Moves to Previous Menu Item
[4] = Moves to Next Menu Item
[3] = Adjusts Value Up
[6] = Adjusts Value Down
[MTS] = Toggles Stereo/Mono Audio
SAVE NEW SETTING
[MUTE] followed by [ENTER] to store NEW setting to NVRAM
RESTORE USER SETTINGS
[8],[ENTER] = Restores All *USER* setting to Factory Defaults
RESET VALUES
[0],[ENTER] = Read Default Value from Stored Settings (Reset)
LEAVE SERVICE MODE
[PWR OFF] = Leave Service Mode any settings not written will be in effect until TV is unplugged or a Reset is performed.
RETURN TO DEFAULT SETTINGS:
* BEFORE storing NEW settings - unplug TV from wall, wait a few seconds, then plug back in, turn TV set on - All settings not written will have been lost.
* AFTER storing NEW settings - restore original value from list you made of original values before adjustments and store in NVRAM.
If you're attempting to adjust color or geometry errors, you'll need the Video Essentials DVD, Laser Disc or some other source of test material.
I also maintain a SONY XBR Service Mode list on my HomePage.
For additional information on how to preform the 16x9 squeeze (to view anamorphic DVDs at their full resolution) see the "16x9 (Anamorphic) Vertical Squeeze" or the "Sony Wega 16x9 (Anamorphic) Vertical Squeeze" FAQs that I maintain on my web site.
A complete although somewhat outdated list of Sony XBR Service Mode items can be found at http://www.repairfaq.org/~filipg/. This information appears to be for the ~1990 version of the XBR^2 series.
Note: Provisions for convergence adjustments are not enabled on 27" or smaller Sony direct view television sets.
5.1a SUGGESTED SONY SETTINGS
SONY "XBR" SERIES
TRINITONE: NTSC STD - controls color temperature - basically how greys will appear on the monitor. The "High" and "Medium" settings make everything look too blue.
NR: OFF - filters out high-frequency noise, at a slight loss of detail. Turn it OFF and the picture quality improves. It also tends to degrade fine picture detail.
DYNAMIC PICTURE: OFF - when turned ON it whitens light areas and darkens shadow areas of the picture, creating a high contrast although less accurate picture. Leave it OFF.
COLOR CORRECTION: OFF - when turned ON it tries to correct fleshtones but has a tendency to mix up certain colors and make them look like a prosthetic beige.
PROGRAM PALETTE: MOVIE: ON - only the movie mode allows the television set to run with flat and wide video bandwidth. It also shuts OFF scanning velocity modulation (SVM), when VMLV is run down to zero it will shut OFF SVM for the other modes. Each mode (Movie, Sports, etc.) has a separate adjustment memory.
Artikel selengkapnya ; klik DISINI
regard,s
SolderKnight
Pada seri NEW GAMMA ini sharp berlayar FLAT ,mempunyai regulator dengan komponen utama STRW 6754.Menggunakan FBT dengan type : BSC25-0232A.Disini saya mengambil contoh pada type SHARP 51AF200MS.
Yang mempunyai keluhan yg menurut saya sangat menjengkelkan ,yaitu pesawat TV tidak pernah bertahan lama,jika sudah panas ,pesawat TV ini akan mati (standby ) dengan sendirinya setelah beberapa puluh menit lamanya.Terkecuali apabila casing belum terpasang /di tutup,tv dapat bertahan hidup terus dalam waktu lama.
Kesimpulan nya,jelas ada komponen yg sudah lemah.berdasar hasil try and error saya akhirnya mendapatkan jawaban untuk menyelesaikan kasus ini.
Solusinya adalah :ganti STR 6754 dan TR HOR.OUT ( TT2140) .kedua komponen ini suhunya sangat panas sekali terutama TR hor out nya.
Untuk menghindari keluhan terulang kembali ,sy mengganti tr :TT2140 ini dengan BU2508F berikut dengan memberinya heatsink yg lebih besar,dengan maksud pembuangan panas pada komponen ini dapat terjamin.
Mudah-mudahan berguna bagi anda.
Terima kasih,
SolderKnight
MODIFIKASI ini merupakan kelanjutan dari artikel merubah yoke crt monitor.trik ini akan berguna bila anda mendapatkan crt trinitron dari sony.karena salah satu jenis crt trinitron mempunyai dua focus.
Anda hanya perlu membutuhkan satu buah trimpot besar ( 2watt atau lebih ) yg bernilai 20 Mohm.Aslinya pembagian tegangan focus ini sudah terintegrasi pada rangkaian asli di modul RGB atau bahkan di FBT sony itu sendiri.
Jika anda hanya mendapatkan CRT nya saja ,maka rangkaian ini adalah jalan yg terbaik untuk memodifikasi CRT sony berfocus dua agar dapat di gunakan pada mesin biasa (mesin china ).
Skemanya adalah sebagai berikut: Screen dari FBT china dapat di pasang langsung ke pin G2 dari soket RGB.setelah semua terpasang dengan benar,langkah berikutnya adalah anda hanya perlu mengatur ketajaman gambar yang tampil.
Cukup mudah dan sederhana,tapi berfungsi dengan baik sekali.
Selamat mencoba.
Tip's tentang Cara merubah konfigurasi dari CRT yoke monitor agar dapat di gunakan bersama dengan mesin pesawat TV.Mengapa harus di rubah dahulu? karena nilai resistansi yoke horisontal monitor adalah sangat rendah( mulai 0,2 ohm - 0,6 ohm ) terhadap nilai yang boleh di bebankan kepada sebuah rangkaian defleksi horisontal sebuah pesawat TV ( 0,6 ohm - 1,8 ohm ).Akibatnya beban Transistor Horisontal adalah menjadi amat berat hingga dapat menyebabkan kerusakan secara langsung.
Kali ini saya mencoba memberikan sedikit informasi tentang bagaimana cara merubahnya.
Yang perlu anda persiapkan adalah :
1. CRT monitor lengkap dengan yoke
2. Modul mesin pesawat TV yg mempunyai fasilitas pinchussion atau untuk model 21" lebih.
3. Trafo yoke "wansonic" ( untuk yoke monitor SVGA atau monitor Flat )
4. Electronic tool ( solder,timah dll).
Pertama yang perlu anda kerjakan adalah,memperhatikan susunan perkabelan dari bagian horisontal yoke,biasanya ada rangkaian tambahan di bagian yoke monitor ( rangkaian konvergensi dynamic dan rangkaian pincushion )
.Rubah susunan bagian horisontal ini yang awalnya di susun secara pararel menjadi susunan seri.Dengan cara lepaskan semua titik sambung pada masing-masing terminal horisontal yoke ( bagian vertikal tak perlu di rubah ).Buang / putuskan semua perkabelan dari rangkaian tambahan (pincushion) tersebut,ambil ujung-ujung kabel spool inti dari gulungan horisontalDan anda akan mendapatkan empat buah ujung line/kabel dari bagian horisontal ini,dua dikiri dan dua dikanan.Ukur dengan avo meter untuk menandakan masing masing gulungan (gulungan A dan gulungan B ).Sambungkan salah satu ujung dari gulungan A sebelah kiri ke ujung dari gulungan B sebelah kanan.Dan sisa dari dua ujung yang tidak disambung adalah titik untuk terminal yang akan kita gunakan selanjutnya.Proses pertama selesai,berikutnya segera anda ukur nilai resistansi dari horisontal yoke yg telah kita rubah ini,apakah sudah cukup sampai kisaran antara 0,6 - 1,8 ohm dengan avo meter presisi ( akurat;disarankan dengan AVO meter digital ) .jika sudah cukup ,perangakat CRT siap di gunakan.
Beberapa syarat yg perlu anda perhatikan adalah : Jangan sekali-kali merubah apalagi mencabut komponen gelang static konvergensi di leher CRT,karena jika telah berubah anda mungkin perlu seharian bahkan lebih untuk menyetel ulang posisi yang telah diset di pabrik ini.setelan ini amat kritis untuk crt monitor dikarenakan jumlah pixelnya yang lebih banyak dari crt TV,dan karena alasan itulah saya menganjurkan untuk menggunakan mesin TV yang mempunyai fasilitas pengaturan pinchussion/ taraf kelengkungan sisi gambar. (cirinya :terdapat dua buah trimpot manual di dekat IC vertikal mesin TV ).
Apabila ukuran resistansi dari horisontal yoke ini masih terlalu rendah ( pada yoke monitor SVGA atau yoke monitor 17" keatas atau juga yoke monitor Flat).Kita perlu menggunakan komponen tambahan ,yaitu trafo yoke Wansonic (khusus di buat oleh pabrikan wansonic untuk di gunakan oleh para pembuat pesawat TV rakitan ).trafo ini banyak di jumpai dipasaran bersama dengan mesin tv keluaran wansonic.
Cara menggunakan trafo wansonic adalah sebagai berikut :
1.Hubungkan kabel biru dari mesin TV ke kaki nomor1 trafo juga langsung menuju ke salah satu terminal horisontal yoke.
2. Hubungkan kabel merah dari mesin TV menuju titik terakhir (pin6 atau7) dari kaki trafo.
3.Hubungkan kabel merah dari yoke ke salah satu pin di trafo wansonic ( pin4,5,6,7 ) untuk menyesuaikan lebar gambar.
Informasi tambahan; Disarankan untuk menggunakan mesin TV yang mempunyai Fasilitas pengatur pincushion agar linearitas di kiri-kanan dan atas bawah bisa diatur sebaik mungkin.
Selamat mencoba dan semoga berhasil.
TIPS FOR USING THE MONITOR CRT TV
Tip's way of changing the configuration of the yoke CRT monitor that can be used in conjunction with the engine on the plane TV.Why must change first? because the value resistansi yoke horizontal monitor is very low (from 0.2 ohm - 0.6 ohm) to the value that could loaded to a series of horizontal deflection , a TV (0.6 ohm - 1.8 ohm). As a result, the burden of transistors Horizontal is a very heavy damage to be caused directly.
This time I try to give a little information about how to change.
You need to provide are:
1. CRT monitor with a yoke
2. TV module engine aircraft have facilities for model pinchussion or 21 "more.
3. Transformer yoke "wansonic" (to yoke or SVGA monitor monitor Flat)
4. Electronic tools (solder, tin, etc.).
First you need to do is, wiring attention to the order of the horizontal yoke, there is usually a series of additional monitors at the yoke (a series of dynamic convergence and pincushion series)
. Change the order of the first horizontal row in order to become a parallel way seri.withrelease all the dots connect in each of the horizontal yoke (the vertical is not necessary in the fox). Remove / disconnect all wiring of a series of additional (pincushion) is , take the tip of the end of the cable-spool reels from the core horisontal and you will get four end of the line / cable from the horizontal, the two left and right. with avo meter marks for each coil (coil A and coil B). Connect a one edge of a roller to the left edge of the coil B right.Dan the rest of the end of the two does not go through to the terminal point is that we will use the first .Proses completed, the next immediate resistansi you measure the value of the horizontal yoke do we change This is enough to range between 0.6 - 1.8 ohm meter precision with avo (accurate; recommended AVO meters with digital). if it is enough, CRT ready to use.
Some requirements do you need to note is: Never pull out the components especially the bracelet static CRT convergence in the neck, because if you have changed the day you may need even more to set back a position that has been set at the factory. this very critical for CRT monitor due to a number of pixel more than CRT TV, and for the reasons that I recommend to use the machine TV settings that have facilities pinchussion the stage images. (characteristics: there are two manual trimpot near vertical IC engine TV).
When the size of resistansi horizontal yoke is still too low (on the yoke or yoke monitor SVGA monitor 17 "or over the yoke also monitor Flat). We need to use additional components, the transformer yoke Wansonic (in particular by a manufacturer in wansonic to use by the TV assembly of the plane). transformer is encountered in manyin market with the engine output wansonic tv.
Using a transformer wansonic is as follows:
1.connect blue cable TV to the machine's foot nomor1 transformer also go directly to one of the horizontal yoke.
2. Connect the cable from the red machine to the TV last point (pin6 atau7) from the foot transformer.
3.connect red cable from the yoke to a pin in the transformer wansonic (pin4, 5,6,7) to adjust the width of the image.
Additional information; is recommended to use the machines that have a TV Facilities linearity that the pincushion on the left and right top-down can be arranged as soon as possible.
Congratulations to try and hopefully succeed.
regards,
SolderKnight
HP VIRTUAL BATTERY adalah pengganti baterei ponsel bagi anda yg menggunakan ponsel sebagai modem.Termasuk saya sendiri yg menggunakan ponsel HAIER d1200p sebagai modem internet.
Kenapa mesti menggunakan baterei virtual ini.Bagi yg hobby internetan "full time" dengan modem ponsel,pasti tahu masalahnya,yaitu baterei yg menjadi panas dan cepat boros bahkan soak.Alat ini adalah solusi yang baik untuk menjaga dan merawat ponsel kita dari kemungkinan terjadi nya kerusakan akibat over charging baterei.
VIRTUAL BATTEREI yang saya buat ini bekerja sebagai berikut:
Sumber catu dayanya kita ambil dari port USB,karena port ini sangat mudah dan simple untuk dipakai dan cukup memberikan sumber arus standard pada saat ponsel online (500-750mA).
Cara kerja rangkaiannya adalah sebagai berikut:
Dioda in 5239 atau dioda 2Amper standard ini selain berguna untuk memberikan arah polaritas tegangan yg benar juga sebagai komponen proteksi terhadap kesalahan penggunaan.Anda dapat saja menggunakan dioda 1 Amp ( IN4002-4007).Saya menggunakan IN 5239 hanyalah karena ingin awet saja,lebih tahan panas.
Zener 4v3 dan dioda IN4007 dikonfigurasikan untuk menciptakan portal tegangan sebesar 5V ( 4,3 volt zener + 0,7 Vin4007 )dan berguna sebagai sistem proteksi terhadap kemungkinan lonjakan tegangan apabila terjadi kerusakan pada CPU.
Kapasitor 220nF sebagai penstabil danpengganti sel baterei asli.berikut juga kapasitor 100pF untuk meratakan dan memfilter arus dc yg keluar melaui dioda 5239 terhadap induksi liar.
Konfigurasi antara zener4v3,dioda IN4007 serta C 220n membentuk sebuah sel pengganti dari sel baterei sebenarnya,karena baterei itu sebenarnya adalah kapasitor yg ber kapasitas besar.
Anda dapat saja menghilangkan tiga komponen tersebutdi atas.meskipun dapat bekerja dengan baik.Tapi hasilnya tidak sebaik yg menggunakan sel virtual (pengganti), yang pasti keamanan lah yg harus kita pikirkan untuk menghindari hal-hal yg tidak di inginkan.
Cara pembuatannya adalah dengan menggunakan baterei ponsel bekas yg telah di buang sel-nya ,rakit rangkaian ini dan solderkan pada terminal di baterei dengan polaritas yg benar.Buat lubang untuk dua buah kabel menuju ke jack/colokan USB.Tentukan panjang kabel yg dibutuhkan secukupnya dan gunakan kabel serabut dengan diameter minimal 1mm.
Jika beberapa type baterei ponsel sangat tipis,gunakan box kecil lainnya untuk rangkaian ini dan hubungkan dua kabel lagi untuk tegangan output menuju casing batere hp.Atau juga jika anda tidak mempunyai casing batere bekas,gunakan saja penjepit buaya menuju terminal batere di ponsel..Pin tengah pada virtual batere hanyalah pin pengganti BSI (Batere Size Insdicator) berguna untuk HP Nokia.
Rangkaian ini anda dapat buat untuk ponsel merek lainnya.
Selamat mencoba dan sayangilah ponsel anda.
regard,
www.zicelectronic.tk
M-PEG DVD MAXTRON dan VITRON bahkan GMC adalah sangat mirip, biasa menggunakan chipset sunplus atau MT.Maka dari itu segala keluhan kerusakan kedua merek tersebut adalah hampir sama.
Disini saya membahas tentang kerusakan "BLANK" pada DVD MAXTRON model 83000-5 dan MAXTRON 683,hanya lampu asessoris yang menyala,lainnya matot ( mati total).
Semua keluaran tegangan dari unit power supply adalah normal hinnga menuju ke IC chipset ( sunplus).
Pertama saya solder ulang di sekitar kaki-kaki chipset,ternyata lcd dapat dapat tampil,open close pun berjalan normal,tapi setelah kira-kira 2 menit, M-peg manjadi hang ( tak berfungsi total) dan suhu chipset mendadak meningkat suhunya (panas).Optik pun tak pernah bisa membaca (reading).
Seperti pada kebanyakan kasus yang terjadi terhadap saudaranya (vitron).segera saya periksa jalur tegangan 3,3volt untuk chipset,walhasil ,ternyata dua buah dioda IN4007 dan satu transistor S8550 sangat panas dan menyebabkan drop pada jalur ini.
Segera saya mengganti ke empat komponen tersebut ( dua IN4007 dan dua TR S8550) beserta elco 220uF/16V dan 10uF/16V.Meskipun jika di ukur terlihat normal.
Kenapa demikian ,karena beban yang berat bagi kedua Transistor dan dioda tersebut menyebabkan suhu komponen menjadi naik,walhasil arus bocor dari pada kedua semiconductor tersebut meningkat pula ( mendekati titik batas maksimum break voltage semiconductor).
Setelahnyapergantian tersebut, terlihat optik berjalan dengan normal .
Tidak hanya sampai disitu ,setelah sekitar 10 menit berjalan ,kembali saya cek semua kondisi rangkaian,masih ada masalah;yaitu dua buah elco 220/35V di power supply ikut meningkat suhunya.Elco ini ada di jalur keluaran -+ 12Volt pada blok power supply.
Pergantian dua elco terakhir adalah proses terakhir dalam mereparasi kasus DVD MAXTRON ini.
Selamat mencoba.
regards,
zic
M-PEG MAXTRON DVD and even VITRON GMC is very similar, using a common chipset sunplus or MT.So that all complaints of damage to the two brands are almost the same.
Here I talk about the damage "BLANK" on DVD MAXTRON model 83000-5 and MAXTRON 683, only light asessoris that, other total dead
All output voltage from the power supply is normal to IC chipset (sunplus).
First I re-solder around the foot-feet chipset, the lcd can appear, close any open running normally, but after about 2 minutes, M-PEG hang (not working total) chipset and the temperature suddenly increased temperature (hot) . Optik was never able to read (reading).
As in most cases happens to his brother (vitron). I immediately check the line voltage to 3.3 volt chipset, Hence, the two dioda IN4007 transistor S8550 and a very hot and cause a drop in this path.
I immediately change to the four components (two and two IN4007 TR S8550) and its elco 220uF/16V and 10uF/16V.So if seen in the normal measure.
Why do so, because a heavy burden for the two transistors and dioda component is causing the temperature to be increased, Hence the flow of leaks from both Semiconductor is also increased (to a maximum break point voltage Semiconductor).
After changed, the visible optical running normally.
Not only there until, after about 10 minutes to run, I check back all the series of conditions, there is still a problem; the two elco 220/35V participate in the power supply increased temperatur.Elco this path in the output - + 12Volt power supply on the block.
Turn of the last two elco is last in the process of repair cases MAXTRON this DVD.
Congratulations try.
Di ZIC WORKSHOP Bekasi, kami sering sekali mendapatkan dvd vitron dengan kasus pada loading( pembacaan disc).Terutama yg menggunakan chip buatan sunplus.
Disini saya bahas untuk model : VITRON DVD-680, yang mempunyai beberapa keluhan sebagai berikut:
Loading atau pembacaan disc yang lama dapat terjadi karena:optik memang sudah lemah dan anda dapat memastikannya dengan menggunakan optik yg normal.Dapat juga terjadi karena motor spindle-nya (pemutar disc) sudah lemah dan tidak linear putarannya.Bisa juga terjadi karena regulasi power supply yang tidak bagus;elco 1000/16V untuk jalur 5V nya sudah menggembung.Juga dapat terjadi karena ada masalah pada sistem servo (IC CD5888) dan komponen di sekitarnya.
Untuk kasus pada sistem servo, yang biasa menjadi penyebabnya adalah ; supply tegangan 3.3V untuk chipset tidak bagus atau drop.Contoh dari gejala ini adalah apabila dvd mau berputar dan hanya beberapa menit saja,setelah itu error atau bahkan tombol panel pun tak bekerja (hang/macet).
Kerusakan ini sering terjadi pada komponen : elco 220/10v - dua buah dioda IN4002 (pengubah dari 5v ke 3.3v) atau jika tak memakai dioda,maka IC LD 117-3.3 - dua transistor servo TR: S8550.
Jika anda amati selama proses terdapat dua transistor tersebut panas,maka segera ganti beberapa komponen yang saya sebutkan di atas.
Jika anda amati laser optik tidak menyala,periksa tegangan 3.3 v untuk jalur IC pre-amp OPTIK,biasanya penyebabnya adalah choke SMD ( L) atau smd FUSE atau R smd( biasa tertulis:000) periksa juga dua transisitor SMD untuk driver laser optik.
Pada kasus di IC servo anda periksa juga R smd yang bernilai 330 dan 470,ini sering berubah nilainya karena panas menyebabkan sering error atau macet di tengah jalan.
Yang terakhir dan juga sangat sering terjadi adalah rusaknya memory yang menyebabkan optik tidak dapat menerjemahkan data,kadang hanya mau dvd saja atau vcd saja atau mp3 saja,untuk kasus ini jalan satu-satunya adalah mengganti EEPROM-nya (memory : EN25f80).Sayang nya memory ini sangat sulit didapatkan dan anda harus rajin -rajin meng-copy memory dari dvd yg masih normal untuk cadangan jika anda mendapat kasus pada memory.
Beberapa kasus pada memory yaitu; NO disc, gambar klise , gambar berkotak-kotak,hanya menampilkan gambar merek,cacat suara, fungsi tombol yg error dll.
IC chipset pun ( sunplus) bisa menyebabkan kerusakan no disc,gejalanya adalah jika anda amati dan pegang IC ini dan panasnya tidak normal ( tinggi) dipastikan IC ini rusak.
Semoga pembahasan ini bisa sedikit membantu,terutama untuk saudara Adit yang telah mengirim pertanyaannya,dan unutk semua saya ucapkan banyak terima kasih.
ZIC WORKSHOP in Bekasi, we often get the dvd once vitron with the case on the loading (read disc). Specifically I use the chip made sunplus.
Here, I study for the model: VITRON DVD-680, which has some concerns as follows:
Loading or reading a disc may occur because: optics are weak and you can check by using the optical normal.Dapat I also happen because of its spindle motor (disc player) is weak and not linear .Bisa also occur due to power supply regulation that is not good; elco 1000/16V to 5V line is LEAK.Juga can occur because there is a problem in the system Servo (IC CD5888) and the surrounding components.
For cases in Servo system, which is to be the cause is; 3.3V supply voltage for the chipset is not good or drop.Contoh symptom of this is when the dvd and would like to rotate just a few minutes only, after that error, or even the button panel is not working (hang / misfire).
This damage often occurs on the components: elco 220/10v - two dioda IN4002 (modifier from 5V to 3.3v) or if not wearing dioda, the IC LD 117-3.3 - two transistor TR Servo: S8550.
If you observed during the two transistor is hot, then immediately change the number of components that I mentioned above.
If you observe the optical laser does not work, check the voltage v 3.3 channels for pre-amp IC OPTIK, it is usually choke SMD (L) or smd FUSE or smd R (regular written: 000) also check the two transisitor SMD driver for laser optics.
In the case of the IC also check your Servo R smd valued 330 and 470, this value is changed frequently because of the heat often error or traffic jams in the middle of the road.
The last and also very often happens is that the damage to the optical memory can not translate the data, sometimes only dvd or vcd or mp3 course, for this case the only way is to replace its EEPROM (memory: EN25f80). Unfortunately it This memory is very difficult and you must be diligent diligently to-memory copy of the dvd you are still normal for backup if you get a case in memory.
Some cases in the memory; NO disc, negative image, checker, only displays the image, voice disability, function keys etc. I error.
IC chipset is (sunplus) can cause no damage to disc, if your symptoms are observed and hold the IC and the heat is not normal (high) this IC is damaged.
Hopefully this discussion can be a little help, especially for relatives who have Adit send a question, and all I say many thanks.
Tips ini saya bahas karena banyak sekali pertanyaan yang masuk mengenai masalah pada sistem proteksi tv.Biar dapat di baca oleh semua penanya,maka makalah ini saya susun tersendiri agar dapat lebih memahami kondisi bagaimana sebenarnya jika tv terprotek oleh sistem,dan bukan stanby karena ada kerusakan hardware/komponen.
Satu patokan bahwa pesawat TV berada pada status "protek " adalah jika tv mau menyala(sebentar) dan kembali ke posisi standby.( sistem "membaca" dulu semua keadaan blok secara fungsional dan mendeteksi parameter masing-masing blok untuk disamakan dgn standard yg diisi didalam IC memory).Karena kalau baru dinyalakan tv hanya diam di posisi standby,mungkin disebabkan rangkaian regulator yang tidak normal atau juga tegangan untuk horisontalnya tidak ada ( karena TR HOR. short).
Ciri-cirinya adalah sebagai berikut:
Nyala led berwarna merah (standby) terus berubah menjadi hijau (start) dan kembali ke posisi merah,sistem gagal untuk start ( protek )
Nyala led merah dan kemudian berkedip,ada kerusakan blok ( vertikal/audio/horisontal) maka sistem akan mem-protek.
Nyala led berubah warna (kuning) EEprom atau IC memory error atau corrupt ( kehilangan data).ganti atau bisa di setting ulang.
Nyala led merah saja, bisa juga karena protek dan ini disebabkan macetnya perintah 'on' di IC memory.keadaan ini bisa di atasi dengan me-reset IC memory ( reset menu code).
Salah satu cara kita dapat men-skip (melewat posisi protek ) adalah:
Pastikan semua tegangan dari power supply normal,baik untuk horisontal (115V) IC program (5) audio,vertikal(jika dari regulator) ,IC HOR.oscillator dan tegangan untuk trafo driver horisontal.
Karena sarat utama agar tv dapat menyala adalah :tegangan B+,tegangan ke IC osilator horisontal ( 5v-8v),tegangan untuk IC program dan memory,serta tegangan untuk driver horisontal.Sinyal dari oscillator horisontal adalah jantung utama untuk menggerakan fungsi Flyback dan ini wajib ada.
Pastikan semua tegangan ini ada,jika tidak anda harus memberinya secara manual ( external )
Cara lain agar kita dapat "melihat" sumber penyebab protek adalah:
Memberi tegangan external pada Filament atau Heater CRT dengan menggunakan trafo !ampere sebesar 6 Volt.Dengan maksud agar kondisi crt sudah panas (ready) ketika tv baru dinyalakan pertamakali.Putuskan dulu jalur tegangan asli heater dari flyback. Sehingga tampilan di layar CRT dapat kita lihat meski hanya sesaat.
Nyalakan dulu trafo nya sebentar untuk memanaskan filament,terus nyalakan tv dan segera anda lihat kondisi tampilan di layar, apakah hanya garis vertikal ,apakah hanya blank atau ada gambar tanpa sinkronisasi dan lain sebagainya.
Minimal anda sudah dapat menduga sumber kerusakan pada "pasien" anda dan "mereka" pun sudah sangat siap untuk anda operasi dalam waktu secepat mungkin.
Mudah-mudahan trik ini berguna bagi anda.
Thanks and best regards,
zic
Pada monitor LG STUDIOWORK G500 saya sering mendapati kerusakan gambar mengecil di sisi kiri dan kanan serta gambar melengkung.Pengaturan linearitas horisontal tak berpengaruh sedikit pun.
Karena mesinnya mirip dengan type studiowork 7168,tidak tertutup kemungkinan kerusakan ini pun terjadi pada seri studiowork 7168.
Penyebab masalah ini ada di bagian pengaturan horisontal wide.Yaitu gagalnya komponen transistor IRF630 untuk mengatur setelan lebar (wide) mengikuti setting resolusi dari setting di cpu oleh pegguna,Hingga menyebabkan transistor ini lemah dan rusak.
Jika anda mendapatkan kerusakan penyempitan di monitor LG STUDIOWORK 500G ini.Pertama anda cek komponen Q711 ( IRF 630),dioda D701 serta C5701.
Dilain kasus, buruknya titik solder di sekitar daerah ini juga berakibat demikian.
Mungkin berguna bagi anda .......atau ada tambahan ??? saya tunggu informasinya.
TV CRYSTAL terkadang dan bahkan sering mengalami masalah pada IC memorynya.Yaitu kondisi dimana TV tidak mau start (hanya standby) meskipun tombol power di remote sudah di tekan berkali-kali .Kejadian ini sering saya dapat kan jika musim hujan dan petir.Dugaan saya kerusakan ini terjadi karena pesawat TV terkena induksi petir dari jala-jala listrik atau antena.Tapi juga tidak jarang terjadi dengan sendirinya.
Pertama saya selalu mengganti IC memorinya yg bertype : 81DC (sebenarnya IC ini adalah IC memory umum yaitu 24c08,dan yg bertype 41DC adalah 24co4).
Kalau anda tidak mempunyai cadangan memory "asli"nya atau yang telah terprogram,maka tidak ada jalan lain,kita harus me-reset ulang secara otomatis.Dengan catatan IC memory tidak rusak secara fisik atau short.
Triknya adalah sebagai berikut : hidupkan TV dan biarkan pada posisi standby ( protek), ambil remote controlnya ; Tekan tombol OK dan tombol Power pada remote ,tahan sekitar 3 detik,tunggu sampai TV otomatis menyala.
Periksa keadaan gambar dan suara,apabila ada yg tidak normal, segera masuk ke menu service mode untuk menyetel ulang parameter-parameter utama.Karena bila tidak,suatu saat TV akan kembali terprotek kembali.
Disini saya sering mendapatkan kasus ini pada type C-201 (20") dan C -1401 (14").
Untuk masuk ke mode servis, pada posisi standby tekan bersamaan vol(+) dan VOL(-) pada tv dan tahan hingga tv menyala otomatis ke posisi service mode.
Ternyata trik inilah yang sering membantu saya dimeja kerja.
Mudah-mudahan berguna bagi anda .
FILTER ANTI STORING ini saya buat atas permintaan dari my best friend di MULTI cellular bekasi,Untuk mereduksi pengaruh dari lampu neon ( TL ) 40W yang mengganggu beberapa perangkat kerjanya ( monitor - PC )di ruang reparasi HP .
Berdasar pengalaman yg saya buat untuk sdr.heriyanto ( Tailor ) di Babelan,pesawat TV serta Home theater-nya terganggu suara noise dari mesin jahit-nya.
Ada dua macam tipe anti storing ; AC dan DC..bedanya hanya untuk AC menggunakan capasitor nonpolar (100nF/630V) dan DC menggunakan capasitor bipolar 2200-3300uF/35v (untuk penggunaan di dalam mobil).
Anda dapat merakit rangkaiannya seperti yg saya lampirkan disini..untuk AC komponen trafo filternya bisa anda dapat kan dari bekas mesin monitor komputer ( dgn alasan besaran arus beban yang di tanggung lebih besar dari yg umum dipakai di pesawat TV ).
Siapkan dua buah trafo filter dan dua buah kapasitor C :100n/630V dua buah...rakit rangkaian tersebut.Gunakan jalur terpisah atau dapat anda gunakan "rol kabel" yang pada ujung colokannya dipasang alat ini dulu sebelum di masukan ke dalam steker..gunakan terminal-terminal di roll tersebut hanya untuk perangkat yg anda maksud kan.
Untuk pemakaian di dalam mobil ( biasa untuk Tape/CD mobil ) anda bisa memakai trafo ot 240 dua buah yg dipakai bagian sekundernya saja ( dilihat dari diameter kawat email yg lebih besar)...Atau menggunakan ferit batangan atau ring yang digulung email berdiameter 0,8-1,5mm sebanyak minimal 20 lilit. ( seperti gambar diatas.Semakin besar kawat yg digunakan ,semakin besar pula bentuk fisik perangkat tersebut).Gunakan elco berkualitas dengan kapasitas 470-2200/35V.Besar kecilnya nilai yg digunakan ditentukan oleh besar kecilnya noise yg tertengar.Rangkaian ini berguna untuk meredam hum/noise yg ditimbulkan oleh induksi yg disebabkan lampu neon yg menggunakan trafo balast (menyebakan timbulnya noise 50/60hz).Juga meredam induksi yg dihasilkan perangkat motor ( motor mesin jahit ataupun induksi dari pengapian mesin mobil).
Anda bisa saja membeli jadi perangkat ini dipasaran.Tapi tak ada salahnya untuk membuatnya sendiri ,karena dengan merakit sendiri tentunya akan ada "rasa/feeling tentang fungsi alat yg kita rakit.Selain itu ,kelebihan merakit sendiri adalah ;kita bisa meng-improvisasi sebuah perangkat sesuai dengan yg kita kehendaki.
Tutorial ini mungkin terlihat amat sederhana dan sepele ( bagi kawan-kawan professional ) ,tapi saya harap berguna buat yang mau dan baru belajar dari hal-hal yg sederhana.
Kesederhanaan membuat segala sesuatu yg komplek akan lebih sederhana untuk difahami..
TIP'S cara mengetahui kerusakan TUNER TV ini adalah jawaban untuk saudara Ian di http://answer.yahoo.co.id yang menanyakan bagaimana ciri - ciri kerusakan pada tuner tv.
Cara nya adalah sebagai berikut : coba perhatikan pesawat TV anda ,apakah masih ada sedikit saluran yang masih terlihat atau tidak dengan cara berpindah-pindah saluran,terus lakukan langkah berikut ini :
Anda masuk ke MENU lalu ke modus cari (TUNING) manual / semi auto dan bukan fine tuning.coba anda search ( cari program ) dan amati apakah ada saluran atau siaran yang dapat terkunci??Bila tidak , dan siaran terlihat terus lewat tanpa berhenti terkunci, maka kerusakan ada di komponen trafo IF ( 6019, 498U, Eo8L, 9074 dll).Tapi bila siaran berhenti atau terkunci dengan baik maka kemungkinan besar atau bisa dipastikan TUNER rusak.
Tapi apabila setelah pergantian IF sudah benar ,dan siaran TV sudah terisi penuh,matikan TV minimal 1jam.Setel kembali, perhatikan apakah siaran tidak berubah dan tetap bagus seperti pada saat prose searching ,maka selesai .Dan bila ada sedikit perubahan warna atau suara ,berarti tuner mengalami kerusakan dalam hal ini di sebut terjadi pergeseran.Ganti segera tuner.
Komponen Tuner tidak berjalan sendiri.Pastikan supply tegangan untuk tuner adalah normal .Baik untuk VCC-nya (5V/9V/12V) ada dan tegangan 33V untuk tuning ada dan stabil,serta tegangan AGCnya normal sekitar 50-75% dari tegangan catu.
Masalah pada komponen IF menyebabkan TV tidak dapat mengunci, masalah pada tegangan 33V menyebabkan pergeseran siaran atau tidak ada sama sekali jika 33Voltnya tidak ada.
Masalah pada IC program pun bisa menyebabkan tuner tidak bekerja karena setelan besaran tuning ada pada IC program.
Saya rasa cukup untuk sekedar menambahkan pengertian ke arah : ciri - ciri kerusakan pada tuner dan mudah-mudahan sedikit dapat membantu anda.
Atas perhatiannya saya ucapkan banyak terima kasih salam
zicelectronic
Monitor merek LG banyak beredar di Indonesia , bersama kompetitornya SAMSUNG.Kedua produk asal korea itu sebenarnya agak mirip dalam hal rangkaian dan model.bahkan" isi dalam perut "nya pun tidak jauh berbeda.Entah kenapa bisa demikian?
Kami pernah mendapatkan kasus pada monitor LG STUDIOWORK type 7168, yang gambar tampilannya berupa klise ,gelap sekali dan tanpa warna, yang terlihat itu sebenarnya hanyalah sinyal atau gambar dari komponen video tanpa chroma. karena justru teks dan gambar terlihat polos ( no colour ) dengan latar belakang gelap ( klise ).
Kerusakan ini terjadi karena tidak adanya sinyal chroma/warna.Pada type LG studiowork 7168,
kerusakan terdapat pada IC 303 ( terdapat di PCB RGB ) dengan type : LM 2445 TA.
Setelah kami ganti, masalahpun teratasi.LG studiowork siap tampil.