Blogdetik - wijayalabs.blogdetik.com - guru menulis

Latest News:

6 Hal Penting Agar Tak Pernah Kekeringan Ide Dalam Menulis 27 Aug 2013 | 04:54 am

Semenjak menjadi blogger di tahun 2007, saya mulai belajar menjadi seorang penulis yang baik. Tapi sayang, lemahnya membaca membuat saya seringkali kekeringan ide dalam menulis. Blog saya sepi pembaca...

Jokowi dan Metallica 26 Aug 2013 | 06:40 pm

Teman-teman pembaca yang omjay sayangi dan banggakan. Baru saja kita baca di media, Jokowi akhirnya datang juga di konser Metallica. Sambutan penonton luar biasa. Mereka berteriak memanggil Jokowi, da...

Jadilah Orang yang Pandai Mendengar 26 Aug 2013 | 08:12 am

Semoga di saat anda membaca tulisan ini, anda dalam keadaan bahagia. Sehat jasmani dan rohani, sehat lahir dan batin. Itu semua terjadi karena anda adalah orang yang pandai bersyukur. Selain anda pand...

Kisah Nyata: Rumahku adalah Surga Dunia Bagiku 25 Aug 2013 | 12:38 pm

Rumahku adalah surgaku. Ungkapan ini memang tidaklah salah. Sebab kebahagian selalu dimulai dari keluarga. Pemerintahan yang terkecil dimulai dari sebuah keluarga. Ayah dan ibu adalah pimpinan keluarg...

Mendidik Siswa Menemukan Minat dan Bakatnya Melalui Ekskul 25 Aug 2013 | 01:47 am

Kamis, 22 Agustus 2013 sekolah kami (SMP Labschool Jakarta) mengadakan kegiatan ekspo ekskul. Kegiatan ini dilaksanaan sebagai ajang siswa menyalurkan minat dan bakatnya. Para siswa kelas 8 dan 9 yang...

Mengapa Kita Perlu Jaminan Kesehatan? 24 Aug 2013 | 10:20 am

Kamis, 22 Agustus 2013 saya menghadiri acara sosialisasi Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Balai Kartini, Jl Gatot Subroto Kavling 37 Jakarta. Saya diundang mewakili komunitas blogger bekasi (beblog...

Jokowi dan Kepemimpinannya 24 Aug 2013 | 12:14 am

Baru saja saya membaca pelan-pelan biografi Jokowi di internet. Setelah membaca biografi beliau saya semakin jatuh hati kepadanya. Beliau itu memang seorang pemimpin yang amanah. Kepemimpinannya tak d...

Acara Talkshow 4 Pilar Goes To Campus di UNJ yang Menarik 23 Aug 2013 | 01:02 am

Kamis, 22 Agustus 2013 saya mengikuti kegiatan Talkshow 4 pilar goes to campus dalam rangka sosialisasi Pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945, Negara Kesatuan Republik In...

Bisakah 30 Hari Nonstop Ngeblog Jadi Buku? 22 Aug 2013 | 08:44 am

Seorang teman bertanya kepada saya, “buat apa omjay ikut lomba 30 hari nonstop ngeblog?” Lalu saya jawab, “Menulis dan ngeblog itu mengasyikkan”. Selain itu, saya punya rencana atau planning, hasil ng...

Titik Balik: Dedikasi Untuk Mereka yang Kurang Beruntung 21 Aug 2013 | 09:09 pm

Sebagai orang yang dibesarkan dengan kondisi hidup sederhana atau ala kadarnya, saya tak pernah bermimpi untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Selain biayanya yang sulit terjangkau perekon...

Related Keywords:

motivasi kerja, guru ideal, download mp3 puisi adi masardi, pengumuman lomba blogdetik, Blogilicious Fun Makassar, guru menulis, sistematika artikel, seorang milyader, film batas, menulis tiap hari

Recently parsed news:

Recent searches: