Blogspot - arie5758.blogspot.com - Ruang Inspirasi

Latest News:

Tips Menjadi Orang yang Selalu Positif 18 Jan 2013 | 04:30 pm

Dalam menjalani kehidupan sehari-hari, ada banyak kejadian yang bisa kita alami. Ada peristiwa dimana kita dibuat bahagia, bersedih, tertawa, hingga menangis. Semua kejadian yang kita alami memang tak...

Arti Kebersamaan Dalam Organisasi 28 Nov 2012 | 11:34 am

Kata "Kebersamaan" terasa begitu familiar di telinga kita, khususnya bagi mereka yang tergabung dalam sebuah komunitas atau organisasi. Tapi terkadang individu didalam kelompok tersebut tidak tahu ata...

Perbedaan Topik dan Judul Sebuah Tulisan 25 Jun 2012 | 11:14 am

Artikel ini saya tulis dikarenakan masih ada kebingungan bagi sebagian orang, yang menganggap judul sama dengan topik. Padahal topik dengan judul itu berbeda. Seperti yang saya tulis di bagian akhir a...

Pembatasan Topik untuk Karangan, Tulisan atau Cerita 13 Jun 2012 | 12:03 am

Setelah pada postingan sebelumnya saya membahas tentang Pemilihan Topik untuk Karangan atau Tulisan, maka pada kesempatan kali ini saya akan mengulas perihal Pembatasan Topik untuk Karangan atau Tulis...

Pemilihan Topik untuk Karangan, Tulisan atau Cerita 5 Jun 2012 | 06:07 pm

Setelah beberapa hari tidak ada aktivitas posting di blog ini, dikarenakan padatnya aktivitas di darat, laut dan udara untuk promosi novel Purnama untuk Palestine. Saat ini mumpung ada kesempatan beri...

Resensi Novel Mimpi Bungsu di Harian Radar Surabaya 30 May 2012 | 09:05 pm

Sebagai seorang penulis, senang rasanya bila buah karya saya bersama istri (Vanny Chrisma W) bisa diterima dan dicetak oleh penerbit atau publisher. Semakin bertambah rasa senang kami bila karya yang ...

Rumah Dijual – Kolomrumah.com, Solusi Efektif Masalah Properti Anda! 25 May 2012 | 10:39 pm

Saat ini banyak orang yang mencari tempat tingal terlebih lagi bagi mereka yang berencana untuk mencari investasi yang bagus di masa mendatang. Banyak rumah dijual, apartement, kontrakan dan juga kos ...

Purnama untuk Palestine - Gadis Kecil di Tepi Gaza 2 18 May 2012 | 11:26 pm

Setelah novel Gadis Kecil di Tepi Gaza jilid pertama memasuki cetakan ke-4 dan menjadi salah satu novel Best Seller, sebentar lagi akan segera terbit (sekitar akhir Mei 2012) novel Gadis Kecil di Tepi...

Mulailah Dengan Berpikir Sederhana 16 May 2012 | 02:29 pm

Kehidupan yang begitu kompleks serta tekanan hidup yang sangat tinggi pada masa sekarang ini, menuntut kita harus mampu berpikir secara cepat untuk menyelesaikan masalah. Tetapi karena terlalu banyak ...

Bingkisan Batik Sasirangan dari Sahabat Blogger 10 May 2012 | 11:52 pm

Pada hari rabu menjelang sore sekitar jam 15.00 kemarin, ada sebuah paketan yang meluncur ke kediaman saya. Kebetulan yang menerima adalah istri saya, karena jam segitu biasanya saya masih melanglang ...

Recently parsed news:

Recent searches: