Blogspot - medlinux.blogspot.com - Seputar Kedokteran
General Information:
Latest News:
Olah Raga Rekreasional Jangka Panjang Menurunkan Risiko Kanker Endometrium 24 Aug 2013 | 07:19 am
Aktivtitas fisik termasuk olah raga yang bersifat rekreasional akan menurunkan risiko kanker endometrium pada wanita khususnya dengan kegemukan atau obes. Hal ini merupakan kesimpulan dari studi yang ...
Cephalosporin Generasi III oral dan Azithromycin vs Regimen Terapi Berbasis Ceftriaxone untuk Pharyngeal Gonorrhea 24 Aug 2013 | 07:17 am
Guideline CDC (Centers for Disease Control and Prevention) terbaru untuk pharyngeal gonorrhea merekomendasikan terapi kombinasi ceftriaxone IM dengan azithromycin atau doxycyline sebagai pilihan perta...
Kolesterol Total Serum sebagai Marker Mortalitas Pasien Lanjuti Usia Rawat Inap 24 Aug 2013 | 07:15 am
Telah diketahui bahwa peningkatan kadar kolesterol total (STC – serum total cholesterol) dalam serum dikaitkan dengan peningkatan mortalitas karena penyebab lain dan kardiovaskuler pada pasien usia pe...
Kuadripel Terapi, Levofloxacin 5 Hari Efektif dan Aman untuk Eradikasi Helicobacter pylori 24 Aug 2013 | 07:07 am
Helicobacter pylori telah menjadi resisten terhadap agen antimikroba, sehingga akan menurunkan angka eradikasi. Regimen sequensial 10 hari yang menggunakan levofloxacin memberikan hasil yang efisien, ...
Ringer Acetate untuk Pasien Sepsis Berat 24 Aug 2013 | 07:07 am
Cairan intravena adalah terapi utama yang digunakan untuk menangani pasien dengan hipovolemia yang disebabkan oleh sepsis berat. Studi terbaru, menunjukkan bahwa pemberian ringer acetate pada pasien s...
Asam Hialuronat Bermanfaat untuk Penyembuhan Luka Pembedahan maupun Luka Kronik 24 Aug 2013 | 07:07 am
Hyaluronic asam (HA) adalah polisakarida yan gumum terdapat pada sebagian besar spesies dan ditemukan di banyak bagian dalam tubuh manusia, termasuk kulit dan jaringan lunak. Suatu review sistemik dan...
Flunarizine Bermanfaat untuk Penanganan Migraine pada Anak 24 Aug 2013 | 07:07 am
Migren merupakan salah satu masalah umum pada anak. Perkiraan prevalensi pada anak usia prasekolah dan usia sekolah berkisar antara 3,2%-10,6%. Meskipun tingkat keparahan dari penyakit ini pada anak t...
Suplementasi Vitamin pada Pasien Kanker 24 Aug 2013 | 06:59 am
Lebih dari separuh populasi penduduk Amerika menggunakan suplemen harian. Suplemen yang sering digunakan yaitu multivitamin karena dipercaya akan mencegah dan sebagai terapi penyakit kronik, misalnya ...
Kombinasi Teriparatide-Denosumab Meningkatkan Kekuatan Tulang Wanita Pascamenopause 24 Aug 2013 | 06:55 am
Wanita postmenopause dengan risiko fraktur osteoporosis yang diterapi dengan kombinasi teriparatide dan denosumab, jika dibandingkan dengan terapi teriparatide atau dengan denosumab saja, mengalami pe...
Tatalaksana Nutrisi pada Pasien Luka Bakar Mayor Berdasarkan ESPEN 24 Aug 2013 | 06:49 am
Luka bakar derajat berat masih menjadi permasalahan utama di seluruh dunia. Adapun kabar baik dari data luka bakar secara keseluruhan, yaitu mayoritas kasus luka bakar adalah ringan dan dapat diobati ...