Kapankejogjalagi - kapankejogjalagi.com - kapan ke jogja lagi?
General Information:
Latest News:
kompetisi video kreatif 28 Mar 2013 | 08:39 am
Sebuah kesempatan menarik dari Dagadu Djokdja untuk bercerita tentang kota Yogyakarta tercinta melalui rekaman video. Jadi, ketimbang bikin video yang enggak-enggak mendingan bikin video yang hooh-ho...
sekaten, dari mata turun ke interpretasi 18 Jan 2013 | 09:10 am
Dari SEKATI, gamelan pusaka yang dialunkan selama tujuh hari menjelang puncak prosesi. Dari SESEK ATI, nuansa hati nan sesak yang diisyaratkan ritme gamelan ini. Dari SE-KATI, benjolan bundar di tenga...
the secret of othok-othok 4 Jan 2013 | 11:27 am
Siapa yang tak kenal kapal api yang memutar di ember bundar, baskom atau melaju di bak mandi. Kapal-kapalan yang terkenal dengan sebutan kapal othok-otok ini masih mudah kita dapati di arena pasar mal...
sekaten; sebuah perayaan di pelataran 3 Jan 2013 | 10:32 am
Selamat datang di Alun-alun Jogja. (Sstt, tunggu dulu, jangan buru-buru membayangkan alun-alun ini seperti Trafalgar Square-nya London atau seumumnya piazza di Eropah kontinental sana. Alun-alun itu w...
[Djadjanan Berbahaja] : klepon 17 Dec 2012 | 02:31 pm
Hati-hati dengan klepon. Kalau kulit luarnya terkoyak gigi, magma gula jawa di dalamnya siap meletup dan belepotan ke mana-mana. Untuk mengendalikan perilaku kudapan ini, masukkan bola klepon ke rongg...
[Djadjanan Berbahaja] : moho 14 Dec 2012 | 12:52 pm
Hati-hati dengan moho. Mengucapkannya saja harus hati-hati agar tak terpeleset, apalagi mengudapnya. Kudapan yang satu ini (karena warnanya yang putih dan merah jambu) tampaknya tidak eksplosif, tapi ...
sarlegi 16 Nov 2012 | 07:37 am
Sargede, begitu lidah lokal memendekkan kata Pasar Gede. pasar Legi itu nama lainnya. Kenapa? Begini ceritanya. Senin atau Selasa, misalnya, adalah nama hari dengan siklus tujuhan. Legi adalah nama "h...
to buy or not to buy, that's not the question 16 Nov 2012 | 07:05 am
(versi aslinya: to be or not to be, that's not the question, dalam "Hamlet" karya Shakespeare, 1564-1616) Yak betul. Pasar di Kotagede seperti layaknya pasar tradisional lainnya, tidak semata berurus...
jumpa pertama di kotagede, 25 Nov 2011 | 04:19 am
jumpa pertama di kotagede, 24 Nov 2011 | 08:07 pm
Dinding tua jadi saksinya. Hasrat ternyata timbul di sana, kota legenda kota tua1).Kotagede adalah dinding-dinding tinggi, adalah lorong-lorong sempit, adalah pasar, juga masjid, dan makam, dan orang-...