Wordpress - gaweanu.wordpress.com - Create Something
General Information:
Latest News:
Berita dari Antah Berantah 30 Mar 2010 | 10:26 pm
Koran. Saya tidak tahu kapan terakhir membaca koran. Namun, sabtu sore kemarin, seorang teman membawa koran Seputar Indonesia, edisi rabu, 24 maret 2010. Kadaluarsa, batin saya. Lebih-lebih ketika aks...
Pengantar Selingkuh 8 Mar 2010 | 06:18 pm
Blogger datang dan pergi. Blogger datang, menulis, memeras inspirasi untuk eksis dalam hiruk pikuk blog. Satu bulan, dua bulan, tiga bulan, akhirnya satu tahun, dua tahun dan seterusnya. Beberapa kem...
Buku: Lukisan Kaligrafi 8 Feb 2010 | 03:40 pm
“Kalau pengajian-pengajian itu jelas pengaruhnya pada jamaah sih tidak masalah. Ini tidak. Pengajian-pengajian yang begitu intens dan begitu tinggi volumenya itu sepertinya hanya masuk kuping kanan da...
Si Buta Mengungkap Cinta 7 Jan 2010 | 08:49 pm
Mari tidak memperdebatkan bagaimana sebaiknya cinta itu diungkapkan. Tidak penting, plus tidak akan ada habisnya. Sudah tidak penting, tidak ada habisnya lagi. Terus buat apa diperdebatkan? Cinta itu ...
Critique (1) 30 Oct 2009 | 12:34 am
“Lagakmu, Duuul, Dul!” “Lagak? Lagak gimana?” “Lha iya, ngguaya, suuuok. Mbok yang biasa saja. “ “Sebentar, sebentar. Ini ada apa? Koq tiba-tiba saya dituduh suuuok, ngguuuaya. Apa selama ini saya ...
Canting Saja Tidak Cukup 23 Oct 2009 | 07:23 am
Ndalem Ngabean Sestrokusuman tampak sunyi, sewaktu matahari menumpahkan sisa-sisa suryanya yang kuning sore lewat daun-daun pohon sawo kecik. Ndalem Ngabean Sestrokusuman, sebutan untuk rumah luas yan...
Hanya Menggeser, Bukan Mengganti 6 Oct 2009 | 05:22 pm
Teknologi, pada dasarnya adalah pergeseran penggunaan. Teknologi email menggeser surat, teknologi ponsel menggeser telepon rumah, teknologi e-book menggeser kertas dan sebagainya. Dalam perkembangan s...
Hiatus Sehiatus-hiatusnya 15 Sep 2009 | 03:41 am
Ternyata, mencari bukunya Suparto Brata di Jakarta cukup susah. Setelah di Gramedia Matraman tidak menemukan, saya coba jalan2 di Kwitang, dan ternyata tidak menemukan juga. Hmmm… belum beruntung, mun...
Dulu Iya, Sekarang … 2 Sep 2009 | 06:58 am
“Lho, lha koq nggak ada hujan, nggak ada petir, masih mongso ketigo, Mas Ndoro nonton pidio tari.” Darmi muncul begitu saja, berdiri di samping saya ikut memperhatikan video Tari Pendet hasil downloa...
Kutiba 23 Aug 2009 | 07:31 pm
Baru saja saya keluar dari kamar, dan baju sholat sudah berganti dengan baju untuk harian. “Mas Ndoro, hari ini untuk buka puasa masak apa?” Tanya Darmi, sambil beres-beres meja. “Lha memang kamu bi...