Wordpress - callbowo.wordpress.com - PRABOWO BUKAN SUBIANTO

Latest News:

KKP KELUARKAN KEPMEN KP PERLINDUNGAN TERBATAS IKAN NAPOLEON WRASSE 11 Jul 2013 | 06:30 am

Ikan Napoleon Wrasse (Cheilinus undulatus)  merupakan ikan karang berukuran besar anggota dari familia Labridae, dengan ukuran bisa mencapai 2 m dan berat 190 kg. Ikan ini mempunyai pola reproduksi he...

KENAPA IKAN HIU PERLU DILINDUNGI ? 12 Jun 2013 | 06:47 am

Perikanan hiu (Elasmobranchii)  merupakan salah satu komoditas perikanan yang cukup penting di dunia.  Data FAO melaporkan bahwa total tangkapan ikan-ikan Elasmobranch di dunia pada tahun 1994 mencapa...

Ikan Hiu Paus (Rhincodon typus) telah dilindungi oleh Kepmen KP No 18 Tahun 2013 12 Jun 2013 | 06:19 am

Senin (20/5), Kementerian Kelautan dan Perikanan akhirnya setelah melalui proses panjang tetapkan ikan hiu paus (Rhincodon typus) sebagai jenis ikan yang dilindungi secara penuh melalui Keputusan Ment...

KKP Latih Masyarakat Di Bali Penanganan Mamalia Laut Terdampar 7 May 2013 | 12:50 pm

Perairan Indonesia merupakan salah satu jalur migrasi mamalia laut, fenomena mamalia laut terdampar merupakan salah satu indikasi yang menunjukkan adanya sesuatu yang salah dengan pengelolaan laut kit...

VACANCY FOR GIZ-SSME COORDINATOR 12 Feb 2013 | 10:26 am

SENIOR ADVISOR for Indonesia Support to the Implementation of the Tri-national Sulu-Sulawesi Marine Ecoregion Comprehensive Action Plan(SSME) Project Project Background: The Sulu-Sulawesi Marine Ecore...

Info Lowongan Kerja Di Marine Protected Area Governance (MPAG) 12 Feb 2013 | 10:21 am

Marine Protected Area Governance membuka kesempatan berkarir. Posisi pekerjaan yang tersedia saat ini:   1. Ahli Koservasi Perairan – Kebijakan (Kode: AKP-K)  - 1 orang   2. Konsultan Ahli Konservasi ...

Follow @konservasiP Official Twitter Direktorat Konservasi Kawasan dan Jenis Ikan 5 Jan 2013 | 03:26 pm

Mungkin sedikit yang mengetahui bahwa penyu termasuk jenis ikan yang dilindungi di Indonesia, ataukah anda mengetahui bahwa ikan terubuk yang terdapat di perairan bengkalis telah ditetapkan menjadi je...

IKAN HIU MONYET (ALOPIDAE) DILARANG DITANGKAP DI LAUT LEPAS INDONESIA 25 Nov 2012 | 06:53 pm

Belum lama ini Kementerian Kelautan dan Perikanan mengeluarkan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan No. 12 Tahun 2012 tentang Usaha Perikanan Tangkap di Laut Lepas. Hal yang menarik dan perlu diap...

KKP SUSUN PRIORITAS PENETAPAN STATUS PERLINDUNGAN JENIS IKAN 25 Nov 2012 | 08:42 am

Direktorat Konservasi Kawasan dan Jenis Ikan (KKJI), Ditjen Kelautan, Pesisir, dan Pulau – Pulau Kecil Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bekerjasama dengan Pusat Penelitian Biologi (P2B) Lembag...

PENANGANAN PAUS YANG TERDAMPAR 27 Oct 2012 | 10:31 am

Baru – baru ini kita kembali dikejutkan dengan berita terdamparnya seekor paus di dipantai Sidayu, Desa Sidayu, Kecamatan Binangun, Cilacap, Jawa Tengah. Ikan paus yang mempunyai panjang 10 meter ini ...

Recently parsed news:

Recent searches: